Herbana menyediakan solusi untuk gaya hidup yang lebih sehat dengan mengkombinasikan kearifan lokal dengan proses yang modern, sehingga anda bisa menikmati potensi dari alam dengan lebih mudah. Herbana terbuat dari ekstrak tunggal tumbuhan yang diproses dengan menggunakan System Quadra Extraction sehingga ekstrak yang dihasilkan memiliki konsentrasi yang lebih tinggi.
Diambil dari akar tanaman, ekstrak Pasak Bumi bekerja untuk menjaga vitalitas pria. Pasak Bumi berfungsi meningkatkan gairah seksual pada pria dengan cara meningkatkan kadar testosterone pada pria. Tidak hanya itu, Pasak Bumi baik untuk meningkatkan stamina, melancarkan sirkulasi darah dan meningkatkan kekebalan tubuh. Secara tradisional, ramuan ini juga telah digunakan untuk mengobati malaria dan hipertensi.Herbana menyediakan solusi untuk gaya hidup yang lebih sehat dengan mengkombinasikan kearifan lokal dengan proses yang modern, sehingga anda bisa menikmati potensi dari alam dengan lebih mudah.
Benefit:
Fungsi utama: Meningkatkan vitalitas pria
Fungsi tambahan: meningkatkan daya tahan tubuh, meningkatkan stamina,melancarkan sirkulasi darah
Suggested Use:
Dapat dikonsumsi oleh Pria
Dapat dikonsumsi bersamaan dengan obat dokter (Dikonsumsi 2 jam setelah mengkonsumsi obat atau dapat dikonsultasikan terlebih dahulu kepada dokter)
Dikonsumsi setelah makan
Aturan pakai : 2x1 kapsul